-->

Semangat Nasionalis, Kapolsek Medang Deras Nobar Semi Final AFC U-23

Semangat Nasionalis, Kapolsek Medang Deras Nobar Semi Final AFC U-23


BATU BARA - Perisainusantara.com 

Kapolsek Medang Deras, AKP ABDI TANSAR, SH, MH, beserta sejumlah tokoh dan masyarakat setempat, menyaksikan pertandingan semifinal AFC U23 2024 antara Indonesia dan Uzbekistan 

Dalam sebuah acara nonton bareng Pertandingan Semi Final AFC U- 23, di Cafe Wapres Lingkungan I, Kelurahan Pangkalan Dodek Baru. Senin malam (29/04/2024)

Acara yang dihadiri oleh berbagai pihak ini bertujuan untuk memperkuat persaudaraan dan semangat nasionalisme yang damai. 

Sebelum pertandingan dimulai, Kapolsek menghimbau agar para penonton bersikap sportif,

Dan, meskipun Indonesia kalah dengan skor 0-2 dari Uzbekistan, namun suasana nobar tetap berlangsung aman dan baik.

Pungkasnya.

(wellas)

Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Artikel

Label

Budaya (16) ekonomi (3) Kesehatan (13) Organisasi (231) Pemerintahan (107) Pendidikan (143) politik (120) Polri/TNI (6) sosial (107) Sumatera Utara (29)

Arsip Blog

MAULID NABI MUHAMMAD S,A,W

 


SELAMAT BERTANDING PON


 

KESAKTIAN PANCASILA


 

SELAMAT PELANTIKAN