-->

FPP-KT Apresiasi Kepada Bumdes Berkarya Desa Kuala Tanjung, 2022-2025

Batu Bara, Perisainusantara.com|. Seluruh pengurus Forum Pemuda Pemudi Kuala Tanjung (FPP-KT) apresiasi kepada Bumdes Desa Kuala Tanjung yang sudah berkolaborasi bersama pemerintah Desa Kuala Tanjung.

Demi terwujud ke sejateraan masyarakat. Bumdes berkarya mengelolah limbah sampah domestik yang ada di PT MNA, untuk bisa membantu masyarakat sekitar Kuala Tanjung, dengan hasil dari pengelolaan limbah sampah domestik tersebut, Bumdes berkarya akan menyisihkan untuk masyarakat Kuala Tanjung. 

Ketua FPP-KT. Aidil Sahry mengatakan kepada awak media. Senin (14/2/2022) apresiasi kepada pengurus bumdes berkaya Desa Kuala Tanjung, dengan terobosannya bisa mengelola sampah domestik yang ada di PT MNA. Bersinergi Bersama pemerintah desa. Bisa membantu ikut ambil andil membantu masyarakat Desa Kuala Tanjung, sebagaimana visi,misi Bumdes berkarya.

Lanjutnya "Bumdes Desa Kuala Tanjung ini, harus lebih baik lagi dari sebelumnya kami selaku Forum Pemuda Pemudi Kuala Tanjung selalu dukung hal yang seperti ini, apalagi ini demi kepentingan masyarakat Kuala Tanjung,"tutupnya.

Bapak. Ir.H. Zahir, M.AP. Bupati Batu bara, harus tau tentang kepedulian (Bumdes) Desa Kuala Tanjung untuk bisa ikut ambil andil, membantu masyarakat Kuala Tanjung, Merupakan Bumdes percontohan Kabupaten Batu Bara. Syafi'i

Share:

No comments:

Post a Comment

Artikel

Labels

Budaya (14) ekonomi (3) Kesehatan (13) Organisasi (153) Pemerintahan (93) Pendidikan (132) politik (83) Polri/TNI (6) sosial (106) Sumatera Utara (29)

Blog Archive