-->

Polres Batu Bara Test Aplikasi PISOBARA karya Pak Reza

Polres Batu Bara Test Aplikasi PISOBARA Karya Pak Reza

BATU BARA - SUMUT - Perisainusantara.com

Polres Batu Bara mengikuti Zoom Meeting tentang Penggunaan Aplikasi PISOBARA Polres Batu Bara, hasil karya dari Pak Reza pembuat aplikasi ini, di Aula Wira Pradan Polres Batu Bara. Jumat pagi (15/7/2022)

Para Peserta yang hadir mengikuti kegiatan ini yakni : Waka Polres Batu Bara KOMPOL Jono Sirait, SH.MH , Kabagren Polres Batu Bara KOMPOL D.B Diriono Sihotang, SH., MH. Dan, seluruh pengemban Min bag, Sat, Sie Polres dan Kasium Polsek , Serta  Personil Bag Ren Polres Batu Bara. 

Kasi Penmas Humas Polres Batu Bara IPTU A. Sitorus, SH menjelaskan, kegiatan diawali dengan penjelasan tentang aplikasi PISOBARA yang selanjutnya dilakukan praktek langsung melalui Hand Phone (HP) dengan operator masing masing fungsi dan kasium Polsek serta operator bag.

Lanjutnya, diharapkan para operator bag ,Sat Sie dan Kasium Polsek sudah mengerti dan dapat mensosialisasikan kepada Personik Polres dan Polsek serta masyarakat.

Aplikasi PISOBARA adalah Aplikasi Satu Pintu yang dibuat Oleh Polres Batu Bara untuk memudahkan Masyarakat yang ingin membuat Pengaduan, Membuat SIM, SKCK. Ungkap Kasi Penmas Humas Polres Batu Bara IPTU A.Sitorus,SH.

(wellas) 


Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Artikel

Label

Budaya (16) ekonomi (3) Kesehatan (13) Organisasi (212) Pemerintahan (106) Pendidikan (139) politik (105) Polri/TNI (6) sosial (107) Sumatera Utara (29)

Arsip Blog

Kesaktian Pancasila